16 April, 2012

Contoh Kasus DDL & DML bagian 2

Update Mahasiswa set nama=’Rizky Aditiya’,kelas=’3ka18’ where npm=’14109531’;

Perintah tersebut digunakan untuk merubah data pada tabel Mahasiswa yang mempunyai npm 14109531, namanya dirubah menjadi Rizky Aditiya’ dan kelasnya dirubah menjadi 3ka18.





Select nama from Mahasiswa where npm IN (Select npm from Nilai where nilai=’80’)

Perintah tersebut digunakan untuk menampilkan nama Mahasiswa yang memiliki nilai 80.





Select nama from Mahasiswa order by nama asc;

Perintah tersebut digunakan untuk menampilkan nama Mahasiswa dalam urutan menaik .





Select nama from Mahasiswa order by nama desc;

Perintah tersebut digunakan untuk menampilkan nama Mahasiswa dalam urutan menurun.



No comments:

Post a Comment